Prabowo Subianto Sambangi Jokowi ke Solo, Santap Malam dan Bicara Empat Mata di Angkringan Semar

Avatar photo

- Pewarta

Senin, 4 November 2024 - 11:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden RI Prabowo Subianto mengunjungi kediaman Presiden ke-7 Joko Widodo di kediamannya di Solo. (Dok. Tim Media Prabowo)

Presiden RI Prabowo Subianto mengunjungi kediaman Presiden ke-7 Joko Widodo di kediamannya di Solo. (Dok. Tim Media Prabowo)

PRABOWONEWS.COM – Presiden RI Prabowo Subianto mengunjungi kediaman Presiden ke-7 Joko Widodo di kediamannya di Solo, Minggu (3/11/2024) petang.

Kunjungan ke Solo ini dilakukan usai pada pagi harinya Prabowo melakukan kunjungan kerja ke Merauke, Papua.

Prabowo menjemput Jokowi untuk makan malam di Angkringan Semar.

Prabowo tiba dengan kendaraan pribadinya pada pukul 18.23 WIB di rumah Jokowi.

Setibanya, Prabowo yang memakai baju biru langsung disambut hangat oleh Jokowi dan Iriana Jokowi.

Jokowi mengenakan kemeja putih. Prabowo kemudian diajak Jokowi masuk ke kediamannya.

Prabowo, Jokowi, dan Iriana sempat berbincang di dalam rumah Jokowi dan setelahnya Prabowo dan Jokowi beranjak ke Angkringan Semar untuk makan malam berdua.

“Mau ngajak makan. Saya enggak tahu jalan di Solo,” kata Prabowo. Jokowi pun mengikuti Prabowo di mobil yang sama.

Keduanya bersantap malam dengan menu angkringan khas Solo, salah satunya tempe mendoan dan minuman hangat.

Pembicaraan kedua tokoh ini dilakukan empat mata.***

Sempatkan untuk membaca berbagai berita dan informasi seputar ekonomi dan bisnis lainnya di media Minergi.com dan Infotelko.com

Jangan lewatkan juga menyimak berita dan informasi terkini mengenai politik, hukum, dan nasional melalui media Helloseleb.com dan Haiindonesia.com

Sedangkan untuk publikasi press release serentak di puluhan media lainnya, klik Rilisbisnis.com (khusus media ekbis) dan Jasasiaranpers.com (media nasional)

Atau hubungi langsung WhatsApp Center Rilispers.com (Pusat Siaran Pers Indonesia /PSPI): 085315557788, 087815557788, 08111157788.

Klik Persrilis.com untuk menerbitkan press release di portal berita ini, atau pun secara serentak di puluhan, ratusan, bahkan 1.000+ jaringan media online.

Pastikan juga download aplikasi Hallo.id di di Playstore (Android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik. Media Hallo.id dapat diakses melalui Google News. Terima kasih.

Berita Terkait

Bukan akan Maafkan Koruptor yang Rugikan Negara, Prabowo Subianto Ajak Koruptor Bertobat!
Bertemu dengan Ketua Partai Politik Pendukung Pemerintah, Prabowo: Seminggu Sekali Pasti Ketemu
VIDEO – Prabowo Makan Malam Bersama 600 Pendeta, Dinobatkan Keluarga Besar Persekutuan Gereja-gereja Pentakosta
VIDEO – Silaturahmi dengan PGPI di Hambalang, Prabowo Ceritakan Asal Usul Nama Padepokan Garuda Yaksa
Disambut Meriah Warga Blora, Menhan Prabowo Subianto Rasakan Besarnya Energi Masyarakat
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Minggu, 29 Desember 2024 - 22:13 WIB

Bukan akan Maafkan Koruptor yang Rugikan Negara, Prabowo Subianto Ajak Koruptor Bertobat!

Minggu, 29 Desember 2024 - 22:03 WIB

Bertemu dengan Ketua Partai Politik Pendukung Pemerintah, Prabowo: Seminggu Sekali Pasti Ketemu

Senin, 4 November 2024 - 11:24 WIB

Prabowo Subianto Sambangi Jokowi ke Solo, Santap Malam dan Bicara Empat Mata di Angkringan Semar

Rabu, 31 Januari 2024 - 15:30 WIB

VIDEO – Prabowo Makan Malam Bersama 600 Pendeta, Dinobatkan Keluarga Besar Persekutuan Gereja-gereja Pentakosta

Rabu, 31 Januari 2024 - 15:14 WIB

VIDEO – Silaturahmi dengan PGPI di Hambalang, Prabowo Ceritakan Asal Usul Nama Padepokan Garuda Yaksa

Berita Terbaru